Thursday, April 20, 2017

Instalation MikroTik RouterOS on VirtualBox


ANATOMY NETWORK - Instalation MikroTik RouterOS on VirtualBox, Assalamu'alaykum Warahmatullahi Wabarakatuh. Berikut ini adalah langkah-langkah menginstal MikroTik RouterOS pada VirtualBox.
  1. Download .iso pada RouterOS.
  2. Buka VM dan klik New.
  3. Berikan nama dan sistem sebagai other serta berikan RAM (min 64mb).
  4. Buat ukuran hdd (min 126mb).
  5. Start...
  6. Pilih .iso
  7. Pilih mikrotik-6.38.5.iso ...
  8. Pilih semua, cukup denga menekan tombol "a"
  9. Instal... cukup dengan menekan tombol "I"
  10. Tekan tombol "n", untuk membuang konfigurasi yang lama.
  11. Lanjut aja.... "y"
  12. Ketika diminta untuk reboot, keluarkan .iso terlebih dahulu. Karena jika tidak dikeluarkan maka akan mengulang instalasi.
  13. Instalasi selesai, silahkan login sebagai admin.
  14. (Abaikan) cek lisensi, ini adalah versi trial. Pastikan ada waktu hitungan mundur selama 24 jam, ini adalah waktu yang jika sudah habis maka router ini tidak akan bisa digunakan lagi.

------Free License------
  1. Download Cloud Hosted Router versi VDI Image pada link.
  2. Buat VM seperti instalasi biasanya, hanya saja menggunakan .vdi yang sudah didownload.
  3. Jangan langsung dimulai!... Buka Settings>System>Acceleration, pada Paravirtualization Interface ganti menjadi KVM.
  4. Klik Start, jika terjadi force close maka ganti tipe system operasi dan versinya menjadi Windows.
  5. Mulai lagi, dan login sebagai admin.
  6. Cek lisensinya.

0 komentar:

Post a Comment